Cara Menukar Uang Baru di Bank Indonesia 2025

Tradisi berbagi Tunjangan Hari Raya (THR) saat Lebaran identik dengan uang pecahan baru. Oleh sebab itu, untuk memenuhi kebutuhan masyarakat, Bank Indonesia (BI) kembali membuka layanan penukaran uang baru untuk periode Ramadan dan Idul Fitri 1446 Hijriah/2025 Masehi. Layanan ini tidak hanya tersedia secara konvensional, tetapi juga dapat diakses secara online melalui platform PINTAR (pintar.bi.go.id). […]
Potongan Pajak THR 2025 Berapa Persen? Ini Perhitungannya!

Pembayaran Tunjangan Hari Raya (THR) tahun 2025 kembali menjadi sorotan. Bukan hanya karena dinanti oleh para pekerja, tetapi juga karena adanya perubahan dalam skema pemotongan pajaknya. Pembayaran THR tahun ini diperkirakan akan terkena potongan Pajak Penghasilan (PPh) yang relatif lebih tinggi dibandingkan tahun 2023. Hal ini disebabkan oleh penerapan skema Tarif Efektif Rata-rata (TER) dalam […]
15 Software POS Terbaik untuk UMKM di 2025

Di tahun 2025, persaingan bisnis semakin ketat, dan sistem kasir Point of Sales (POS) bisa membantu bisnis Anda lebih berkembang. Namun, kami paham, memilih software POS terbaik untuk UMKM memang bukan urusan gampang. Oleh sebab itu, kami akan memberikan sejumlah rekomendasinya di artikel ini. Sebelum itu, ketahui dulu, yuk, alasan UMKM wajib menggunakan software POS. […]