Cara Baru Lapor SPT di Coretax, Tak Perlu EFIN Lagi!

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan mengumumkan perubahan signifikan dalam pelaporan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh). Mulai tahun pajak 2025, yang pelaporannya dilakukan pada 2026, wajib pajak akan menggunakan Sistem Inti Administrasi Perpajakan atau Coretax. Dengan sistem baru ini, penggunaan Elektronik Filing Identifikasi Nomor (EFIN) tidak lagi diperlukan. “Tahun depan sudah pakai Coretax, […]
SP2DK: Definisi, Fungsi, dan Cara Menanggapi

Anda menerima surat dari Kantor Pelayanan Pajak (KPP) yang berjudul Surat Permintaan Penjelasan atas Data dan/atau Keterangan atau SP2DK? Tapi bingung, apa sebenarnya SP2DK itu, dan apa yang harus dilakukan jika Anda menerimanya? Kami akan membahasnya secara tuntas di artikel ini. Simak selengkapnya, ya. Apa Itu SP2DK? Surat Permintaan Penjelasan atas Data dan/atau Keterangan (SP2DK) […]