Wajib Tahu! DJP Keluarkan 4 Aturan Baru Pelaporan SPT Tahunan

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) melalui Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Humas, Dwi Astuti, mengumumkan beberapa ketentuan baru terkait pelaporan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) tahun pajak 2024. Hal ini tertuang dalam Pengumuman No. PENG-9/PJ.09/2025 yang dirilis pada Selasa (21/1/2025). Pengumuman ini memuat 4 poin penting yang wajib diketahui oleh setiap wajib pajak, baik orang […]
Begini Cara Lapor SPT Tahunan Badan di 2025!

Sudah masuk tahun 2025, saatnya lapor SPT Tahunan Badan untuk tahun pajak 2024. Jika Anda masih bingung, kami akan memandu secara detail cara lapor SPT Tahunan Badan di 2025. Mari simak selengkapnya! Batas Akhir Pelaporan SPT Tahunan 2025 Batas waktu pelaporan SPT Tahunan Badan untuk tahun pajak 2025 adalah paling lambat empat bulan setelah akhir […]